Mesin Proofer Roti Atau Mesin Bread Proofer

Mesin Proofer Roti Atau Mesin Bread Proofer Alat Pengembang Roti Modern

Mesin Proofer Roti Atau Mesin Bread Proofer Atau Alat Pengembang Adonan Roti Modern Untuk Menghasilkan Aneka Produk Roti Yang Istimewa Dan Lezat

Klik Gambar Di Bawah Ini Untuk Melihat Tampilan Utuh

Mesin Bread Proofer atau Mesin Proofer Roti merupakan alat pengembang roti digital moderan yang disediakan oleh OKE MESIN. Alat ini berfungsi sebagai alat peragi dengan menggunakan suhu hangat dan dilengkapi pengatur kelembaban. Temperatur yang hangat akan mempercepat proses peragian, karena suhu hangat mempercepat kerja ragi pada adonan kue.

Mesin Bread Proofer adalah digunakan untuk mengembangkan adonan roti sebelum proses baking atau pembakaran. Proofing mengacu pada proses tertentu yang dikenal dengan istilah fermentasi.

Fermentasi adalah langkah dalam menciptakan ragi pada roti. Ragi sangat diperlukan saat proses pemangganan roti berlangsung di dalam oven. Ragi inilah yang akan menghasilkan lapisan gelembung pada roti yang menyebabkan roti mengembang dan memberikan bentuk dan citarasa yang khas dan sempurna.

Sekarang ini roti sangat digemari oleh masyarakat luas, terutama di negara Indonesia. Selain karena rasanya yang manis dan lezat, roti juga sering dijadikan sebagai alternatif pengganti nasi.

Roti merupakan makanan yang saat ini menjadi salah satu alternatif makanan pokok yang cukup digemari di Indonesia. Biasanya roti disantap pada saat sarapan dengan diolesi selai atau diolesi mentega dan ditaburi cokelat meses.

Banyak orang yang lebih memilih konsumsi roti karena dianggap memiliki kadar kalori lebih rendah, seperti roti gandum. Roti Gandum dikenal sebagai roti rendah kalori. Cocok bagi Anda yang ingin hidup sehat.

Karena semakin penggemarnya semakin banyak maka tak heran muncul para pengusaha bakery. Merekapun membuat aneka bentuk serta variasi roti untuk menarik pangsa pasar yang sangat luas.

Sekali lagi, yang dimaksud mesin proofer roti adalah alat pengembang adonan roti sebelum di oven ya… Mesin pengembang adonan ini sudah dilengkapi dengan panel digital yang akan mempermudah dalam proses proofing adonan roti.

Proofing adonan menggunakan mesin ini mengacu pada proses fermentasi adonan menggunakan suhu dan kelembaban tertentu agar adonan dan ragi bisa bereaksi dan membuat adonan mengembang.

Mesin proofer ini sangat berguna untuk mengatasi adonan bantat, gagal mengembang dan segala permasalahan proses fermentasi adonan dengan cara manual. Dengan menggunakan proofer ini anda dapat mengembangkan adonan roti dengan lebih mudah dan kapasitas besar sekaligus.

Cara kerja mesin proofer ini adalah dengan mendapatkan suhu dan kelembaban yang ideal agar proses fermentasi adonan didalam mesin proofer dapat berjalan dengan baik. Ragi didalam adonan tidak akan bereaksi apabila suhu dan kelembaban ruangan tidak sesuai dengan suhu dan kelembaban yang dibutuhkan.

Dengan menggunakan mesin proofer yang telah dilengkapi panel digital ini anda bisa mengatur suhu dan kelembaban menggunakan panel digital yang ada. Anda tinggal pencet-pencet saja dan mesin proofer akan bekerja secara otomatis untuk mendapatkan suhu dan kelembaban yang pas dan ideal untuk prooses proofing.

Dengan demikian adonan roti bisa diproofing dengan suhu dan kelembaban yang ideal dan selalu stabil / konstan yang membuat adonan bisa mengembang secara maksimal dan akan menghasilkan roti yang empuk, lembut dan tentu lezat.

Mesin Proofer roti atau mesin pengembang roti adalah alat yang digunakan untuk mematangkan ragi pada roti secera cepat pada sebuah kabinet susun.

Itulah sekilas deskripsi atau penjelasan dari Mesin Modern ini. Semoga bermanfaat.

Video Contoh penggunaan:

Berminat ? Dapatkan Harga Spesial dengan Klik tombol kontak ini !!