Mesin Bubut Kayu atau Alat Bubut Kayu

Wood Lathe Machine

Mesin Bubut Kayu atau Alat Bubut Kayu Modern Untuk Industri Furnitur dan Permebelan

Alat Bubut Kayu ini mampu menghasilkan bentuk potongan kayu yang halus dan rapi dengan aneka motif. Mesin Bubut kayu ini mampu membentuk kayu dengan berbagai bentuk yang artistik dan indah.

Mesin Atau Alat Bubut Kayu

Mesin Bubut Kayu atau Alat Bubut Kayu Modern Untuk Industri Kayu Terutama Dalam Industri Furnitur dan Permebelan

Mesin Bubut (Lathe Machine) adalah mesin yang memutar benda kerja pada suatu sumbu rotasi untuk melakukan berbagai operasi kerja seperti pemotongan, pengamplasan, knurling, pengeboran, facing, turning, dan banyak operasi lainnya.

Mesin Bubut Kayu atau Alat Bubut Kayu dirancang khusus untuk memotong, membentuk, dan menghaluskan kayu dengan cara diputar. Banyak digunakan di industri furnitur dan industri permebelan.

Alat Bubut Kayu atau Wood Lathe Machine ini mampu menghasilkan bentuk potongan kayu yang halus dan rapi dengan aneka motif. Mesin Bubut kayu ini mampu membentuk kayu dengan berbagai bentuk yang artistik dan indah.

OKE MESIN sebagai penyedia aneka mesin berkualitas juga menyediakan dan menjual mesin bubut kayu ini untuk keperluan usaha kayu anda. Dengan menggunakan alat bubut kayu modern dari kami, usaha anda akan sangat terbantu dalam proses produksi mebel dan furnitur lainnya.

Mesin Bubut Kayu ini dirancang dan dibuat secara teliti dan penuh presisi dengan sentuhan canggih dan modern. Mesin ini juga dibuat dari bahan-bahan yang berkualitas.

Setelah melalui serangkaian uji coba yang ketat, dan telah lolos Quality Control, mesin bubut kayu ini siap untuk dipasarkan untuk memenuhi kebutuhan para pengusaha mebel dan furnitur. Mesin kami lebih terjamin mutu dan kulitasnya.

Target Pasar dari Mesin Bubut ini adalah para pengusaha furniture atau pengusaha mebel. Adapun target pasar dari hasil produksi mesin bubut ini adalah para tukang, mandor bangunan, developer, atau para pencari furnitur dan mebel.

Mesin bubut kayu sebenarnya merupakan sebuah alat atau mesin yang cukup sederhana. Bagian-bagiannya yang paling utama adalah kepala tetap, kepala lepas, penahan – penahan dan unit tenaga penggerak.

Dalam melakukan pembubutan diperlukan senter yang dipasangkan pada kepala lepas yang berguna untuk menyangga benda kerja yang panjang pada waktu pembubutan berlangsung.

Analisa gaya dan kekuatan bahan dalam perencanaan mesin bubut kayu ini adalah bersifat pemeriksaan kekuatan dari bahan – bahan yang dipilih, dengan kajian kekuatan terhadap patah statis.

Analisa ini terdiri dari analisa kekuatan Bed, analisa kekuatan pendukung motor, analisa kekuatan penumpu dudukan motor belakang dan penumpu dudukan motor depan. Hasil dari analisa kekuatan menunjukkan bahwa tegangan yang terjadi masih dibawah tegangan ijin sehingga mesin bubut kayu aman untuk dipakai.

Mesin bubut kayu bekerja dengan cara menghilangan chip dari benda kerja yakni kayu untuk memperoleh bentuk kayu tertentu. Saat operasi bubut, kayu yang dipasang pada spindel akan diputar dengan kecepatan tertentu bersamaan dengan dilakukannya proses feeding oleh tool yang digerakkan sejajar dengan sumbu putar benda kerja atau kayu tersebut.

Gallery Produk

Klik Gambar Ini Untuk Melihat Tampilan Utuh

KELEBIHAN DAN KEKURANGAN MENGGUNAKAN MESIN BUBUT

Mesin Bubut Kayu atau Alat Bubut Kayu Modern Untuk Industri Kayu Terutama Dalam Industri Furnitur dan Permebelan

Kelebihan dari mesin bubut adalah sebagai berikut:

  • Memiliki tingkat produksi tinggi
  • Memiliki akurasi yang sangat tinggi
  • Tidak memerlukan operator dengan keterampilan khusus
  • Sistem otomatisasi penuh, memungkinkan pekerjaan selesai lebih cepat
  • Multifungsi, dapat digunakan untuk pembuatan berbagai jenis produk

Kelebihan dari mesin bubut adalah sebagai berikut:

  1. Jika mesin tidak dirawat dengan baik atau tidak menggunakan pelumasan, maka akan merusak bagian-bagian mesin.
  2. Mesin juga cepat aus jika operator tidak cukup baik saat menggunakannya.
  3. Menghasilkan bau yang mengganggu saat pengerjaan yang dapat mempengaruhi kesehatan.
  4. Mesin ini lebih mahal daripada mesin konvensional lainnya karena Anda dapat melakukan hampir semua operasi menggunakan mesin bubut.

Beli Sekarang

Dapatkan Harga Spesial Dari OKE MESIN

Bagi Anda yang ingin memiliki Mesin Bubut Kayu atau Alat Bubut Kayu Silahkan kontak kami. Konsultasikan kebutuhan keapasitas Anda untuk mendapatkan pilihan terbaik.

Kontak Kami Sekarang Dengan Klik Tombol Di Bawah Ini:

Mungkin Berminat dengan List Produk Mesin di bawah ini ?